Dzikir joget pulau Bawean
Video viral diduga aliran sesat di pulau Bawean berdurasi 27 detik diperkirakan direkam di sebuah mushalla di desa Sidogedungbatu, Sangkapura, Gresik. Perbedaan keyakinan atau agama merupakan hal yang wajar adanya, namun tidak dengan melecehkan agama dengan mengubah tuntunan tata cara beribadah. Dalam sebuah video menampilkan sejumlah jamaah yang sedang sibuk berdzikir dengan cara yang tidak biasa sedang ramai diperbincangkan di media sosial.
0 Comment